Contoh RPP HOTS Matematika SD/ MI Tahun 2018

Salah satu perangkat pembelajaran yang pada saat ini sedang banyak dibahas yaitu RPP dengan menggunakan HOTS atau lengkapnyah Higher order thinking skills (Berfikir Tingkat Tinggi). Bapak dan Ibu sebagai seorang Guru tentunya sudah mengerti apa dan bagimana cara kita dalam pembuatan rencana pelaksanaan pembelajaran dengan menggunakan HOTS.

HOTS sendiri memiliki pengertian sebagai tujuan akhir yang dicapai melalui pendekatan, proses dan metode pembelajaran. Kekeliruan memahami konsep HOTS akan berdampak pada kesalahan model pembelajaran yang makin tidak efektif dan tidak produktif.

Membantu Bapak dan Ibu agar lebih memahami dalam pembuatan RPP HOTS, Admin pada kesempatan artikel ini akan membagikan contoh lengkap RPP HOTS pada mata pelajaran Matematika dijenjang SD dan MI. RPP yang dibagikan ini tentunya akan menjadi referensi bagi Anda dalam membuat rencana pelaksanaan pembelajaran yang baik dan benar yang terintegrasi HOTS dalam pembelajaran Kurikulum 2013 (K13).

Selengkapnya mengenai RPP yang Admin bagikan pada tahun 2018 ini, dapat Bapak dan Ibu simak serta download pada link dibawah ini :
Contoh RPP HOTS Matematika SD/ MI Tahun 2018
Dapat Bapak dan Ibu simak, sekilas gambaran dari RPP HOTS diatas, pada mata pelajaran Matematika. Selengkapnya mengenai RPP tersebut dapat Anda unduh secara lengkap dibawah ini :
Contoh RPP HOTS Matematika SD/ MI Tahun 2018 DOWNLOAD

Rencana pelaksanaan pembelajaran yang Admin bagikan pada artikel ini diharapkan dapat memberikan manfaat dalam kegiatan pembelajaran yang Bapak dan Ibu laksanakan di jenjang Sekolah dasar dan madrasah ibtidaiyah.

0 Response to "Contoh RPP HOTS Matematika SD/ MI Tahun 2018"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel